Berita
Seminar Penyusunan GDPK Kabupaten Pakpak Bharat
Senin, 12 Desember 2022

Seminar Penyusunan Grand Design Pembangunan Kependudukan (GDPK) Kabupaten Pakpak Bharat bersama Ketua KJualisi Kependudukan Indonesia Provinsi Sumatera Utara Prof. Heru Santoso,Ms.Ph.D beserta tim yang diadakan di Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera Utara, Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Sumatera Utara yang diwakili oleh Koordinator Pengendalian Kependudukan Bapak Syamsu Rizal. Kegiatan ini dilaksankan pada tanggal 12 Desember 2022.
Dalam rapat ini dihadiri oleh tim GDPK Kabupaten Pakpak Bharat perwakilan dari Bapelitbangda, BPS, Dinas Kesehatan, Dinas Pendidikan, Dinas PUPR, Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan, Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil, Dinas Perkim
Berita Lainnya
Launching Kabupaten Layak Anak
Selasa, 21 Maret 2023
Rapat Evaluasi Mandiri Gugus Tugas KLAKamis, 16 Maret 2023
Pemanfaatan BPJS KetenagakerjaanKamis, 9 Maret 2023
Rapat Koordinasi Gugus Tugas KLASenin, 6 Maret 2023
Advokasi Kebijakan dan Pendampingan Pemenuhan Hak AnakRabu, 1 Maret 2023
Pengumuman
Ketentuan Jam Kerja ASN pada Bulan Ramadhan 1444 H
Pengumuman Rekrutmen Pendamping Profesional Kementerian Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi
Pengumuman Rekrutment Dan Seleksi Penyedia Peningkatan Kapasitas Teknis Desa (P2KDT)
SE Sekda Tentang Percepatan Peningkatan Kualitas Akuntabilitas Pengadaan Barang dan Jasa
Data - Data Desa Yang Menyampaikan SPJADD Tahap I Tahun 2017
Agenda